Siklus haid bisa menjadi suatu masalah sendiri bila tidak bisa teratur. Maka pahamilah tips lancar datang bulan saat siklus haid datang lebih cepat bahkan sebaliknya malah terlambat, seringkali kita akan dibuat kawatir sendiri. Belum lagi dengan kondisi tubuh yang terbiasa gampang ngedrop. Makanya anda perlu memahami tips tersebut agar tidak cemas dan kawatir saat masalah itu datang.
cara cegah keputihan Agar haid selalu teratur dan tepat waktu, kita bisa memulainya dengan cara-cara yang alami. Kuncinya memang menjaga pola hidup dan kebiasaan sehat. Seperti dengan mengikuti lima tips berikut ini.
1. Gaya
Hidup Sehat
Usahakan selalu menerapkan gaya
hidup sehat. Hal tersebut berkaitan dengan sebuah makanan yang sehat dan rajin
melakukan olahraga. Tetapi anda juga butuh mengurangi atau bahkan menghilangkan
kebiasaan yang kurang sehat seperti merokok, mengkonsumsi alkohol, minum kopi
terlalu banyak, dan begadang terlalu sering.
2. Mengonsumsi Makanan Sehat dan Bergizi
Biar asupan gizi pada tubuh bisa
tercukupi dengan baik sehingga produksi hormon bisa lancar dan tidak
bermasalah. Maka harus mulai membiasakan diri dengan memakan makanan yang sehat
dan banyak mengandung gizi. Agar sistem metabolisme di dalam tubuh dapat
berfungsi dengan bagus dan proses haid pun bisa lancar dan normal.
3. Istirahat Teratur
Dengan melakukan istirahat yang
cukup maka hormon kortisol bisa terproduksi dengan baik. Sehingga bila anda
merasakan stres, dapat teredam dan tidak akan berpengaruh pada hypothalamus
yang merupakan hormon yang berfungsi mengatur periode datang bulan anda.
4. Rajin Berolahraga
Rajin berolahraga sudah terbukti mampu
menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh. Anda tidak perlu harus berolahraga yang
sulit dan berat. Cukup dengan berolahraga latihan badan yang mudah dan ringan
seperti halnya jogging, yoga, senam, jalan kaki dan juga bersepeda. Latihan
tersebut akan dapat memperlancar aliran darah di tubuh, sehingga haid pun bisa
normal dan lancar.
Itulah beberapa penjelasan mengenai
gaya hidup yang bisa membuat haid anda lancar. Di dalam kehidupan yang sehat
pasti terdapat jiwa yang sehat. Maka dari itu biasakan pola hidup sehat dan
teratur.
{ 0 komentar to : 4 Gaya Hidup agar Haid Lancar | Skip to Comment }
Posting Komentar