83 Nama-nama Yunani Yang Artinya Bagus

By Talia East on 23 Juli 2020


Yunani (bahasa Yunani: Ελλάδα, Elláda eˈlaða), nama resmi Republik Hellenik (bahasa Yunani: Ελληνική Δημοκρατία Ellīnikī́ Dīmokratía [eliniˈci ðimokraˈti.a]), juga dikenal sejak zaman purba sebagai Hellas (bahasa Yunani Kuno: Ἑλλάς Ellás [ˈhɛləs])[4][5][6][7][8][9][10][11] adalah sebuah negara tempat lahirnya budaya Dunia Barat yang berada di Eropa bagian tenggara, terletak di ujung selatan Semenanjung Balkan, di bagian timur Laut Tengah (Mediterania). Wikipedia





Tidak sedikit yang menganggap pengucapan Bahasa Yunani bagus-bagus, termasuk saya.





Disini saya sedikit membagikan kumpulan nama Bahasa Yunani yang bagus-bagus. Bisa teman-teman terapkan untuk menamai apapun.





83 Nama-nama Yunani Yang Artinya Bagus




Kumpulan Bahasa Yunani Punya Arti Yang Bagus





  1. Acasha: Simbol keabadian dan kebangkitan
  2. Agave: Mulia atau terkenal
  3. Aggie: Diinginkan dan dicintai
  4. Bellanca: Pendirian yang teguh
  5. Berdine: Kejayaan
  6. Beryl: Mutiara Hijau Lautan
  7. Brisia: Yang tercinta
  8. Candace: Putih berkilau
  9. Callia: Keindahan suara
  10. Cathleen: Murni
  11. Charise: Kebaikan, anggun
  12. Cia: Bulan
  13. Damaris: Lembut
  14. Deviela: Cinta yang agung
  15. Effemy: Kata-kata yang indah
  16. Eleanor: Cahaya
  17. Estrid: Bintang
  18. Evania: Pembawa kabar baik
  19. Evanthe: Bunga yang indah
  20. Gea: Bumi
  21. Geffie: Pembicara yang baik
  22. Gienka: Dari keturunan bangsawan
  23. Gilvi: Perhiasan yang membahagiakan
  24. Gretta: Mutiara
  25. Haidee: Rendah hati
  26. Halina: Terang, cahaya
  27. Halinka: Lemah lembut
  28. Helcia: Berkilau
  29. Hera: Ratu
  30. Hestie: Rumah dan hati
  31. Irene: Damai
  32. Kalla: Yang paling cantik
  33. Karenina: Yang tersayang
  34. Kyara: Wanita terhormat
  35. Malvi: Halus
  36. Neona: Bulan
  37. Nora: Terang
  38. Orisha: Aura
  39. Orlin: Berkilau keemasan
  40. Peony: Bunga
  41. Raneysha: Bunga mawar
  42. Rissa: Peri laut
  43. Tea: Puteri raja
  44. Yeva: Hidup
  45. Zefanya: Dimahkotai
  46. Zoya: Kehidupan
  47. Adena: Indah
  48. Adrienne: Kaya
  49. Agape: Cinta
  50. Agsaina: Puteri
  51. Ariana: Suci
  52. Addi: Bangsawan baik hati
  53. Alardo: Pangeran
  54. Altair: Bintang
  55. Arkatama: Permata terbaik
  56. Athan: Abadi
  57. Elenio: Sinar matahari
  58. Eros: Dewa cinta
  59. Felix: Senang, keberuntungan
  60. Gene: Keturunan bangsawan
  61. Helios: Matahari
  62. Heros: Pahlawan
  63. Icarus: Sosok legendaris
  64. Istvan: Mahkota
  65. Jace: Penyembuh
  66. Jeno: Lahir dengan baik
  67. Jerome: Nama yang suci
  68. Kata: Murni
  69. Macario: Beruntung, bahagia
  70. Nandri: Lelaki dengan kejayaan
  71. Narda: Kebahagiaan
  72. Neon: Kuat
  73. Orfeo: Memiliki suara yang indah
  74. Rhodes: Tempat dimana bunga Mawar tumbuh
  75. Sebasta: Laut
  76. Stephen: Dimahkotai
  77. Bacilio : Bersifat seperti raja
  78. Baltsaros : Pangeran yang penuh dengan kemegahan
  79. Calixte : Terang/adil
  80. Natoli : Fajar
  81. Odell : Melodi
  82. Onesimo : Berguna dan berharga
  83. Ouranos : Langit

{ 0 komentar to : 83 Nama-nama Yunani Yang Artinya Bagus | Skip to Comment }

Posting Komentar

 
Copyright © 2021 Golkian Blog - All Rights Reserved
Support by APY BLOG